Rabu, 31 Mei 2023

Target Juara PSM Diganggu Agenda Timnas?

- Senin, 27 Maret 2023 | 10:58 WIB

rakyatsultra.id – Langkah menuju juara Liga 1 Indonesia 2023 tidak semulus yang dibayangkan. Tiga sisa laga PSM Makassar harus dijalankan dengan sangat hati-hati dan terkonsentrasi.

Para pemain tidak hanya harus fit, namun juga menguatkan mental. Latihan pun terus dilakukan, kendati dalam suana puasa.

Belum lama ini dilansir dari sejumlah pemberitaan media. PSM Makassar kembali mendapat ujian berat. 6 pemainnya justru harus membagi konsentrasi.

Pasalnya 6 orang masing-masing Ramadhan Sananta serta Yakob dan Yance Sayuri dipanggil membela Timnas.

Begitu juga Muhammad Dzaky Asraf, Sultan Zaky dan Victor Dethan.

Hal ini jelas mengganggu konsentrasi tim, pertandingan pekan ini PSM harus berduel dengan tim kuat Madura United.

Kendati begitu PSM sejauh ini hanya membutuhkan 2 poin Saja untuk juara.

Halaman:

Editor: Redaksi

Terkini

Hasil Bola Tadi Malam, MU dan PSG Kalah!

Senin, 3 April 2023 | 12:45 WIB

PKB: Reshuffle tidak Bisa Cepat Terjadi

Jumat, 31 Maret 2023 | 09:39 WIB
X